1. Lowongan Kerja Otoritas Jasa Keuangan
Otoritas Jasa Keuangan atau sering dikenal orang dengan nama OJK, Otoritas Jasa Keuangan merupakan Lembaga nonstruktural Indonesia yang dimiliki oleh pemerintah yang berperan dalam mengatur dan mengawasi seluruh kegiatan jasa keuangan.
Lembaga ini berbentuk independen ataupun tidak bisa dicampurin oleh pihak lain yang dibentuk berdasarkan Undang Undang nomor 21 tahun 2011. Dengan kata lain Otoritas Jasa Keuangan memiliki tanggungjawab penuh dalam melakukan wewenang terhadap pengaturan, pengawasan, pemeriksaan, dan penyidikan terhadap sistem keuangan di indonesia.
Peran Otoritas Jasa Keuangan meliputi dalam kegiatan - kegiatan jasa keuangan di sektor perbankan; pasar modal; perasuransian, dana pensiun, lembaga pembiayaan, dan lainnya. Dalam meningkatkan kualitas sumber daya manusia yang memicu pelayanan yang lebih baik,
Lembaga ini membuka kesempatan kepada para talenta muda untuk menjadi Calon pegawai yang profesional, jujur dan terampil melalui Lowongan Kerja Otoritas Jasa Keuangan Tahun 2016 dengan kualifikasi sebagai berikut
Pendidikan Calon Staf (PCS - OJK)
Syarat :
Minimal pendidikan S1 atau sederajat
Bidang Jurusan
Akuntansi, ekonomi / ekonomika dan bisnis (ilmu ekonomi, ekonomika, studi pembangunan)
Ekonomi syariah
Sosial ekonomi
Manajemen
Informatika (teknik informatika, manajemen informatika, sistem informasi)
Ilmu komputer
Hukum
Pertanian / Agribisnis
Teknik sipil
Teknik elektro
Arsitek
Teknik Industri
Teknik Mesin
Matematika
Statistik
Administrasi Niaga
Hubungan Internasional
Ilmu Komunikasi
Apabila kawan kawan berminat dengan posisi jabatan Pendidikan Calon Staf silakan daftarkan surat lamaran, CV, dan berkas pendukung lainnya secara online di situs kerja berikut : Daftar,http://ppm-rekrutmen.com/ojk/
Lowongan Otoritas Jasa Keuangan akan dibuka dari sampai dengan 27 Maret 2016 mendatang.
2. Lowongan Kerja Bank BCA Program Relationship Officer
PT Bank Central Asia Tbk sebagai Perusahaan perbankan swasta yang telah berkembang pesat dan mempertahankan prestasinya dalam memberikan pelayanan dan produk terbaik kepada nasabah setia BCA.
Bank BCA Kantor Cabang Pare Pare dan Kendari membutuhkan pegawai yang handal, dinamis, inovatif, aktif , mandiri mau bergabung dan berkarir untuk mengisi berbagai posisi sebagai berikut :
Program Relationship Officer (PRO)
Gambaran Program:
1. BCA mempersiapkan calon Relationship Officer melalui program pelatihan dengan jangka waktu 1 tahun yang disebut sebagai Program Relationship Officer.
2. Lulusan Program Relationship Officer akan diangkat langsung menjadi karyawan tetap di BCA.
3. Seorang Relationship Officer sendiri bertanggung jawab untuk menjalin relasi dengan nasabah melalui pemberian solusi yang sesuai bagi kebutuhan nasabah BCA.
4. Selama pelatihan, peserta akan mendapatkan uang saku, jaminan kesehatan, tunjangan hari raya, tunjangan akhir tahun dan tentunya pelatihan yang berkualitas dari BCA.
Persyaratan :
1. Pendidikan minimal S1 dari semua jurusan
2. Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 2.75 dari skala 4.00
3. Usia maksimal 25 tahun
4. Memiliki kemampuan analisa yang baik
5. Memiliki kemampuan interpersonal yang baik
6. Memiliki keinginan berprestasi
7. Belum menikah dan bersedia untuk tidak menikah selama pendidikan
8. Bersedia menjalani ikatan dinas setelah pendidikan
9. Penempatan di Kantor Cabang area Kendari dan Pare-pare
Bagi kandidat yang berminat dan tertarik serta memenuhi kualifikasi lowongan diatas, Silahkan melakukan registrasi online lamaran website karir Bank BCA selambatnya pada tanggal 31 Maret 2016.
Lamaran bisa dikirim melalui http://karir.bca.co.id/
EmoticonEmoticon